Page 27 - PEKERJAAN DASAR TEKNIK MESIN
P. 27
PEKERJAAN DASAR TEKNIK MESIN 23
KEGIATAN BELAJAR II
MEMAHAMI KONSEP PENGGUNAAN ALAT UKUR PEMBANDING DAN ATAU
ALAT UKUR DASAR
➢ Tujuan Pembelajaran
Semua peserta didik setelah mempelajari dan memahami konsep penggunaan
alat ukur dasar maka yang diharapkan mampu mengaplikasikan di dunia kerja
serta bermanfaat bagi masyarakat
➢ Peta Konsep
ALAT UKUR PEMBANDING DAN ATAU ALAT UKUR DASAR
menurut besaran dan santuanya
Menurut kegunaanya
jenis alat ukur panjang
Alat ukur standard
Alat ukur pembanding alat ukur volume
alat ukur massa
alat ukur pembatas
alat ukur pembantu alat ukur listrik
alat ukur suhu
alat ukur waktu
alat ukur kecepatan
A. Pengertian
Sesuai dengan yang akan kita pelajari yaitu alat ukur, ada bermacam-macam alau
ukur. Adapun alat-alat ukur ini dikelompokan menjadi beberapa yaitu:
1. Menurut kegunaanya
2. Menurut besaran dan satuannya.