Page 127 - E- Modul Dasar Listrik dan Elektronika
P. 127
E-Modul Dasar Listrik dan Elektronika
4. Perhatikan batas ukur dari alat ukur yang digunakan! Hitunglah dulu
arus yang mengalir berdasarkan teori. Setelah dihitung baru dipasang alat
ukur yang sesuai!
5. Letakkan alat ukur pada tempat yang aman dan mudah diamati!
6. Hindari membuat sambungan kabel dalam keadaan terbuka!
Langkah Kerja
1. Buatlah rangkaian seperti gambar di bawah ini!
Gambar 79. Rangkaian Percobaan
2. Setelah rangkaian benar, atur tegangan V1 dan V2 sehingga menunjukkan
nilai-nilai seperti Tabel 4. Catat besarnya arus pada setiap perubahan
tegangan V1 dan V2!
Tabel 8. Pengamatan Arus Rangkaian
3. Hitunglah besarnya arus berdasarkan teori, kemudian bandingkan dengan hasil
pengukuran dalam praktik!
4. Hentikanlah kegiatan dan kemudian kembalikan semua peralatan ke tempat
semula!
5. Buatlah kesimpulan secara keseluruhan berdasarkan percobaan tadi!
Page 109