Page 82 - E- Modul Dasar Listrik dan Elektronika
P. 82

E-Modul Dasar Listrik dan Elektronika


























                                         Toleransi dari nilai resistor

                                         Contoh :
                                         Gelang ke satu : coklat= 1

                                         Gelang kedua : hitam= 0
                                         Galang ketiga : hijau= 5

                                         Gelang ketiga : hijau= 5 nol dibelakang angka gelang kedua atau

                                         kalikan 105.
                                         Gelang kelima : perak= toleransi 10%

                                         Jadi, nilai resistor adalah 105 * 105= 10.500.000 Ohm dengan
                                         toleransi 10%.

                           2) Resistor Tidak Tetap (Variabel)

                                     Resistor  tidak  tetap  adalah  resistor  yang  nilai  hambatannya  dapat
                             diubah-ubah atau tidak tetap. Jenisnya yaitu hambatan geser, Trimpot dan

                             Potensiometer.


                              Trimpot
                                Resistor  yang  nilai  hambatannya  dapat  diubah-ubah  dengan  cara

                                memutar porosnya dengan menggunakan obeng. Untuk mengetahui nilai
                                hambatan dari suatu trimpot dapat dilihat dari angka yang tercantum pada

                                badan trimpot tersebut.







                                                                                                    Page 62
   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87