Page 32 - PPKN Kelas 4 SD (Semester 2)
P. 32
Kamu telah mengetahui dampak positif dan dampak negatif
keragaman di Indonesia. Oleh karena itu, kamu hendaknya
menyikapi keragaman di Indonesia secara positif. Apa saja
sikap posotif terhadap keragaman di Indonesia? Perhatikan
gambar - gambar berikut.
Bergaul dengan semua anak Turut serta dalam kegiatan
tanpa memandang gotong royong dalam
keragaman budaya. kehidupan sehari-hari.
PAWAI BUDAYA
Mempelajari budaya daerah. Ikut berpartisipasi dalam
kegiatan pelestarian budaya.
27