Page 149 - Kurmer Pendidikan PAI & Budi Pekert 1 SD Kelas I
P. 149
Perilaku Anak Muslim
Sebagai anak muslim,
aku harus bisa meneladani kisah Nabi Adam a.s.
A. Pembiasaan
Agar bisa meneladani Nabi Adam a.s.
aku akan biasakan perilaku berikut ini
dalam hidup sehari-hari.
1. Meminta maaf jika bersalah.
2. Mengakui kesalahan.
3. Selalu menepati janji.
B. Perilaku Sehari-hari
Isilah titik-titik di bawah ini
menurut kebiasaanmu!
1. Aku ingin menjadi anak yang
disayang teman-teman.
Yang aku lakukan adalah ….
2. Aku membawa bekal kue ke sekolah.
Aku sayang pada temanku.
Yang aku lakukan adalah ….
Petunjuk
Soal dalam materi Perilaku Sehari-hari ini bertujuan untuk mengevaluasi perilaku siswa dalam hidup sehari-
hari. Guru atau orang tua memberi kebebasan siswa dalam menjawab soal Perilaku Sehari-hari sesuai dengan
kebiasaan mereka. Jika dalam jawaban ada kebiasaan siswa yang tidak sesuai dengan harapan guru atau
orang tua, maka guru atau orang tua memberi arahan dan pengertian kepada siswa.
142 Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas I SD
142
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas I SD