Page 6 - E-FLIPBOOK_KELAS IV_HUBUNGAN GAYA DAN GERAK
P. 6
3.4.1 Mengidentifikasi gaya.
3.4.2 Menjelaskan pengertian gaya dan gerak.
INDIKATOR 3.4.3 Menentukan perbedaan antara gaya dan gerak.
3.4.4 Menganalisis contoh gerak yang ditimbulkan
akibat gaya.
3.4.5 Menjelaskan perubahan gerak akibat gaya.
3.4.6 Menganalisis hubungan gaya dan kecepatan gerak
benda.
Siswa dapat mengidentifikasi gaya dengan tepat.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa dapat menjelaskan pengertian gaya dan gerak dengan
benar.
Siswa dapat menentukan perbedaan antara gaya dan gerak
dengan benar.
Siswa dapat menganalisis hubungan antara gaya dangerak
dengan tepat.
Siswa dapat menjelaskan perubahan gerak akibat gaya
dengan benar.
Siswa dapat menganalisis hubungan gaya dan kecepatan
gerak benda denat tepat.
2 Hubungan Gaya dan Gerak| Kelas IV