Page 16 - GEN DNA DAN KROMOSOM
P. 16
JUMLAH KROMOSOM
Jumlah kromosom macam-macam
virus sebanyak satu buah berupa
molekul DNA atau RNA baik unting
ganda maupun unting tunggal, linier
atau sirkuler
Jumlah kromosom bakteri adalah satu buah.
Kromosom bakteri berupa satu molekul DNA
unting ganda sirkuler yang berasosiasi dengan
protein tertentu
Jumlah kromosom spesies
eukariot beranekaragam baik
hewan maupun tumbuhan,
diploid maupun monoploid.