Page 177 - Buku PPKN Kelas X
P. 177
d. Pengabdian sesuai dengan keahlian atau profesi
Upaya bela negara tidak hanya
melalui cara-cara militer saja Info Kewarganegaraan
tetapi banyak usaha bela negara Sistem pertahanan dan
dapat dilakukan tanpa cara militer. keamanan negara yang bersifat
Misalnya, sebagai atlet nasional semesta bercirikan sebagai berikut.
dapat mengharumkan nama bangsa a. Kerakyatan, yaitu orientasi
pertahanan dan kemanan
dengan meraih medali emas dalam negara diabdikan oleh dan
pertandingan olahraga. Selain untuk kepentingan seluruh
rakyat.
itu, siswa yang ikut Olimpiade b. Kesemestaan, yaitu seluruh
Fisika, Matematika atau Kimia di sumber daya nasional
luar negeri dan mendapatkan didayagunakan bagi upaya
pertahanan.
penghargaan merupakan prestasi c. Kewilayahan, yaitu gelar
yang menunjukkan upaya bela negara. kekuatan pertahanan
Pengabdian sesuai dengan profesi dilaksanakan secara menyebar
di seluruh wilayah NKRI, sesuai
adalah pengabdian warga negara dengan kondisi geografi
untuk kepentingan pertahanan negara sebagai negara kepulauan.
termasuk dalam menanggulangi
dan memperkecil akibat yang ditimbulkan oleh perang, bencana alam, atau
bencana lainnya.
Upaya bela negara merupakan sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai
oleh kecintaan kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia berdasarkan
Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
Bela negara bukan lagi hanya sebagai kewajiban dasar tetapi merupakan
kehormatan bagi setiap warga negara yang harus dilaksanakan dengan penuh
kesadaran, tanggung jawab, dan rela berkorban.
Demikian seluruh materi yang terdapat pada Bab 5. Jika masih ada yang
dianggap kurang oleh kalian maka kalian dapat mencari dari sumber lain.
Semoga kalian bisa mendalaminya dan mempelajari kembali seluruh materi
yang sesuai dengan Kompetensi Dasar yang terdapat pada bab ini. Kerjakanlah
Tes Uji Kompetensi sebagai ukuran kalian dalam memahami dan mendalami
materi bab ini.
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan 163