Page 37 - Buku Digital Organ Gerak Manusia
P. 37
TULANG-TULANG ANGGOTA
GERAK BAWAH DAN FUNGSINYA
Sebagai penyangga tubuh serta
TULANG PAHA mengubungkan tubuh bagian pinggul
dan lutut.
Sebagai peyangga berat tubuh serta
TULANG KERING penghubung antara lutut dan
pergelangan kaki.
Memungkinkan gerak naik turun kaki,
TULANG PERGELANGAN karena adanya sendi engsel dan penghubung
KAKI antara tulang tungkai bagian bawah
dengnan telapak kaki.
Mendukung tulang kering dalam menopang
TULANG BETIS tubuh dan untuk menjaga keseimbangan
tubuh.
TULANG TELAPAK Memungkinkan kaki untuk berpijak
KAKI sehingga dapat berjalan, berlari dan berdiri.
Berfungsi sebagai pijakan dan menjaga
TULANG JARI KAKI
keseimbangan tubuh.
27