Page 20 - FISDA BAB 9
P. 20
B. Jawablah dengan benar!
1. Sebuah pegas meregang 0,150 m ketika massa 0,300 kg digantungkan
padanya. Kemudian diregangkan 0,100 m dari titik setimbang ini, dan
dilepaskan. Tentukan:
a. Konstanta pegas
b. Amplitude osilasi
c. Kecepatan maksimum
d. Percepatan maksimum
2. Untuk osilator harmonis sederhana dari soal nomor 1, tentukan:
a. Energi total
b. Energi kinetik dan potensial pada setengah amplitudo (x = A/2)
240 FISIKA DASAR