Page 20 - HIDAYATUN TRIUTAMI_EMODUL BIOLOGI
P. 20
b. Lisosom
c. Mitokondria
d. Ribosom
7. Organel sel yang berfungsi sebagai tempat berlangsungnya
sintesis protein adalah …
a. Ribosom
b. Nukleus
c. Membran sel
d. Lisosom
8. Perhatikan gambar berikut.
Fungsi bagian yang ditunjuk huruf A adalah …
a. Melakukan fotosintesis
b. Sumber energi utama sel
c. Pengatur segala kegiatan sel
d. Menyimpan cadangan makanan
9. Bagian sel yang dimiliki oleh sel tumbuhan dan sel hewan
adalah . . . .
a. Plastida
b. Sentriol
c. Membran sel
d. Dinding sel
20