Page 10 - E-MODUL KARAKTERISTIK RUANG & PEMANFAATAN SDA KELAS IV SD (REVISI) 1,2_Neat
P. 10
2
DESKRIPSI SINGKAT MATERI
Isi dari modul ini meliputi :
1.) Pengertian karakteristik ruang
2.) Pengertian dari dataran rendah, dataran tinggi dan pantai
3.) Ciri-ciri dari dataran rendah, dataran tinggi dan pantai
4.) Pemanfaatan sumber daya alam di daerah dataran rendah, dataran
tinggi dan pantai untuk kesejahteraan masyarakat
5.) Mata pencaharian di daerah dataran rendah, dataran tinggi dan pantai
6.) Contoh dataran rendah, dataran tinggi dan pantai di provinsi Jawa
Timur
MANFAAT PEMBELAJARAN
E-modul karakteristik ruang dan pemanfaatan sumber daya alam dapat
membantu siswa untuk memahami karakteristik ruang dari dataran rendah,
dataran tinggi dan pantai berdasarkan pengertian, ciri-ciri, mata pencaharian
penduduk, dan pemanfaatan sumber daya alam untuk kesejahteraan
masyarakat di provinsi Jawa Timur. Manfaat mempelajari materi ini bagi
kehidupan sehari-hari, siswa dapat dengan baik memanfaatkan sumber daya
alam untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari,