Page 25 - E-MODUL KARAKTERISTIK RUANG & PEMANFAATAN SDA KELAS IV SD (REVISI) 1,2_Neat
P. 25

17









             Pemanfaatan Sumber Daya Alam Di Daerah Dataran Tinggi


               Sumber Daya
                                                 Manfaat                        Daerah Penghasil
                     Alam


              Cengkeh               Bahan baku pembuatan                   Pacitan

                                    rokok

              Teh                   Bahan baku minuman                     Malang

              Kopi                  Bahan baku minuman                     Malang


              Wortel                Bahan makanan                          Malang


              Apel                  Bahan makanan dan bahan                Malang
                                    minuman


              Kentang               Bahan baku makanan                     Bondowoso

              Sayur kubis           Bahan baku makanan                     Malang





                    Penduduk dataran tinggi biasanya bermata pencaharian petani seperti

             petani atau pemetik teh, petani sayura-sayuran dan petani buah-buahan, dan


             lain sebagainya. Kegiatan ekonomi yang dilakukan di daerah dataran tinggi


             salah satunya dengan melakukan kegiatan jual beli. Misalnya, petani buah-


             buahan melakukan paneh buah, kemudian buah dijual kepada pedagang, lalu

             pedagang menjualnya lagi kepada pembeli. Petani buah-buahan dan pedagang


             mendapat  keuntungan,  sedangkan  pembeli  dapat  memenuhi  kebutuhan

             pangan.  Selain  itu,  Sesuai  dengan  yang  telah  dipaparkan,  bahwa  dataran


             tinggi  memiliki  suhu  yang  dingin  dan  sejuk  sehingga  sangat  cocok  untuk


             dijadikan tempat rekreasi, dan tempat wisata
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30