Page 102 - Digital Marketing
P. 102

Jenis-Jenis Keyword SEM





             Saat  merancang  kampanye  Search  Engine  Marketing,


             pemilihan  kata  kunci  jadi  kunci  kesuksesan  kampanye.  Ada



             empat jenis keyword dalam SEM, yaitu:





                Broad Match Keyword




                  Broad  match  keyword  adalah  kata  kunci  yang  bersifat



                  sangat  umum.  Jadi,  jenis  keyword  ini  memungkinkan


                  Anda  menjaring  audiens  yang  beragam  dengan  trafik


                  yang  tinggi.  Broad  match  juga  merupakan  keyword


                  default  Google  Adwords.  Apabila  Anda  membidik  satu


                  keyword  broad  match,  iklan  Anda  akan  muncul  dalam


                  banyak keyword. Akan tetapi iklan Anda juga bisa muncul


                  dalam tema yang tidak relevan.






               Phrase Match Keyword




                  Phrase  match  keyword  adalah  keyword  yang  sifatnya


                  lebih spesifik daripada broad match keyword. Akan tetapi


                  pada  kata  kunci  ini  kita  masih  bisa  mengatur  audiens


                  sesuai  spesifikasi  kita.  Dengan  menggunakan  phrase



                  match  keyword,  kita  bisa  mendapatkan  audiens  dengan


                  tingkat  spesifikasi  yang  sedang  dengan  trafik  yang


                  sedang.  Saat  menggunakan  phrase  match  keyword,  kita


                  bisa  menambahkan  kata  lain  di  depan  atau  di  belakang


                  keywordn Pya.





                  Exact Match Keyword




                  Exact match keyword adalah kebalikan dari board match


                  keyword,  yaitu  keyword  yang  sangat  spesifik  dan  fokus.



                  Dengan  menggunakan  exact  match  keyword,  kata  kunci


                  harus ditulis secara persis untuk memunculkan iklan




          E-modul Digital marketing                                                                                                   Page 100
   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106   107