Page 77 - Digital Marketing
P. 77

Digital Advertising




            Semakin  berkembangnya  jaman,  media  sosial,  website,


            platform.  Digital  advertising,  periklanan  digital  /  periklanan



            online  akan  menjadi  pilihan  terbaik  bagi  para  pebisnis  /


            pengusaha dalam memasarkan produk ataupun brand mereka.


            Dikarenakan                       digital             advertising                    memiliki                 kemampuan


            penargetan  audience  yang  spesifik  dan  relevan,baik  dari  sisi


            interest, demografi, umur sampai lokasi.





            Video Marketing





           Seiring berkembangnya teknologi mulai dari suara, gambar dan


           sekarang  video.  Video  akan  membuat  orang  lebih  engage


           dibanding  media  lainnya  karena  unsur  dari  video  berisi  visual,


           audio, text dimana mencakupi semua unsur. orang-orang lebih


           senang melihat video karena memanjakan mata dan menarik. tik


           tok sekarang menjadi populer dengan isi video yang ringan dan


           menjadi hiburan bagi penontonnya.





         Strategi Digital Marketing






           Digital Assets Development





           Langkah  pertama  adalah  menyiapkan  identitas  digital  sebuah


           bisnis. Aktivitas yang dilakukan antara lain membangun website


           dan  menyiapkan  akun  social  media  (contoh:  Facebook,



           Instagram, YouTube, dll)




           Meningkatkan kunjungan website





           Dengan melakukan beberapa cara seperti optimasi SEO (Search


           Engine  Optimization),  pemasangan  iklan  CPC  melalui  Google


           Adsense, dll










          E-modul Digital marketing                                                                                                     Page 75
   72   73   74   75   76   77   78   79   80   81   82