Page 62 - E-Modul KPK dan FPB
P. 62

E-modul game based

                                                                learning KPK dan FPB

                                                                merupakan bahan ajar


                                                                berbasis permainan sebagai

                    pendamping buku siswa di sekolah. Materi dalam bahan


                    ajar e-moduk ini disertai dengan permainan edukasi

                    guna mengembangkan pemahaman dan kemampuan

                    siswa serta kreativitasnya. Dalam mencapai tujuan


                    tersebut, e-modul ini dilengkapi dengan kompetensi

                    dasar, tujuan pembelajaran, materi, contoh soal, soal


                    latihan, serta alternatif permainan.

                             Didalam e-modul kegiatan permainan dilengkapi

                    dengan petunjuk permainan dan media permainan. Isinya


                    memuat 3 unit pembahasan yakni 1) bilangan prima, 2)

                    Kelipatan Persekutuan Terkecil (KPK), dan 3) Faktor

                    Persekutuan Terkecil (FPB).


                              Guru dan siswa dapat mengembangkan dan/atau

                    menambah kegiatan permainan sesuai kondisi dan

                    kemampuan sekolah, guru, dan siswa. Kegiatan tersebut


                    dimaksudkan untuk memberikan pemahaman

                    pengetahuan, sikap, keterampilan dengan cara yang


                    sesuai dengan Standar Proses Pendidikan di tingkat

                    ssekolah dasar.
   57   58   59   60   61   62