Page 19 - BILANGAN BULAT
P. 19

PEMBAHASAN


                                                      Perhatikan tabel berikut.






                                                                                           Total skor di atas termasuk bilangan bulat. Salah satu cara

                                                                                           untuk mengurutkan bilangan ini adalah dengan menggunakan

                                                                                           garis bilangan. Perhatikan diagram berikut.
             4             Urutan

                           Bilangan
                           bulat











                                                           Bilangan yang terletak di sebelah kiri bernilai kurang dari

                                                           bilangan yang terletak di sebelah kanannya. Dengan

                                                           demikian, urutan total skor siswa dari yang terkecil sampai

                                                           yang terbesar adalah -6, -4, -1, 0, 4
   14   15   16   17   18   19   20   21