Page 51 - E-Modul Perubahan Sosial EnricoBryanHafiz(190121600904)
P. 51

  Lingkungan Alam

                                     Di dalam faktor lingkungan alam ini adalah suatu faktor yang
                                     perannya cukup penting di dalam mempengaruhi adanya suatu

                                     perubahan sosial yang terjadi di masyarakat. Alam dapat terkena
                                     dampak dari adanya perubahan sosial, Perubahan yang terjadi akibat
                                     dari lingkungan alam itu ialah adanya bencana alam. Bencana alam
                                     seperti banjir maupun gempa bumi disebabkan oleh lingkungan alam
                                     fisik, hutan secara liar yang menyebabkan terjadinya bencana tanah
                                     longsor. Untuk lebih menyesuaikan dengan suatu kondisi lingkungan
                                     yang baru, pastiakan muncul suatu lembaga – lembaga yang mampu
                                     menjaga dan melestarikan alam sehingga faktor internal ini tidak
                                     membawa perubahan sosial ke arah yang negatif.


                                   Peperangan

                                     Pada  faktor  ini,  peperangan  dapat  menimbulkan  suatu  perubahan
                                     sosial. Perang ini juga mampu membawa individu – individu maupun
                                     kelompok  –  kelompok  masyarakat  untuk  menguasai  suatu  individu
                                     maupun  kelompok  lain  yang  kalah  pada  saat  peperangan.  Pada
                                     peperangan  ini  seluruh  komponen  yang  ada  pada  masyarakat  akan
                                     terlibat.  Peperangan  dapat  menimbulkan  suatu  proses  perubahan

                                     sosial  baik  berskala  kecil  ataupun  skala  besar.  Dan  pada  akhirnya
                                     budaya  pemaksaan  terjadi  kepada  masyarakat  yang  mengalami
                                     kekalahan pada saat peperangan itu terjadi

                                   Pengaruh dari kebudayaan lain

                                     Pengaruh  dari  kebudaayn  lain  sangat  berdampak  bagi  adanya  suatu
                                     perubahan sosial. Di zaman teknologi dan informasi ini membawa kita untuk
                                     melakukan  perubahan  sosial.  Teknologi  dan  informasi  ini  penyebarannya
                                     berlangsung cepat dan hal inilah yang menyebabkan terjadinya perubahan
                                     karena  masyarakat  butuh  dengan  hal  tersebut.  Dengan  adanya  suatu
                                     internet,  maka  masyarakat  bisa  mendapatkan  informasi  ataupun
                                     berkomunikasi secara cepat dan tidak memekan waktu yang lama.















                                                           45
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56