Page 36 - MODUL PRODUK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN KELOMPOK 5A
P. 36
F. Analisis Bisnis Peluang
Analisis bisnis peluang adalah analisa yang mengkaji berbagai kelayakan
peluang bisnis yang berbeda yang dapat memberikan keuntungan pada tingkat
risiko yang berbeda.
Tujuan Analisis Bisnis Peluang
Tujuan umum dari bisnis peluang yaitu menganalisis peluang bisnis adalah untuk
menentukan apakah layak atau tidak. Berikut ini adalah tujuan lain dari analisis
peluang bisnis.
1. Carilah peluang bisnis.
2. Mengetahui potensi perusahaan.
3. Penentuan besarnya suatu komersial yang ada.
4. Agar tahu lamanya perusahaan akan berdiri.
Sebuah Pendekatan Untuk Analisis Peluang Bisnis
Berbagai pendekatan digunakan untuk menganalisis peluang bisnis, antara lain
sebagai berikut:
a. Analisis SWOT
Melakukan analisis untuk penentu dari 2 faktor internal dan eksternal sehingga
pengusaha dapat menerapkan strategi yang tepat.
1. Strength, yaitu atau keunggulan usaha yang dimanfaatkan untuk mendukung
usaha. Sebagai contoh: perusahaan memiliki barang kualitas tinggi yang
dikenal seorang, SDM yang telaten dan peduli serta modal yang cukup.
Contoh: pekerja yang tidak terampil.
2. Opportunities, yaitu kesempatan atau peluang untuk mengembangkan usaha.
Contoh: akhir akhir ini banyak bisnis bermunculan dan membutuhkan media
promosi, seperti poster, brosur dan logo bisnis. Ancaman yaitu ancaman atau
hambatan. Contoh banyaknya usaha sejenis sehingga persaingan semakian
ketat.
b. Analisis 5W + 1H
Analisis ini untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut,
What (Apa).
Where (Di mana).
When (Kapan).
Why (Kenapa).
Who (Siapa).
How (Bagaimana).
26