Page 156 - Biologi SMK Semester 2
P. 156

BAB 5

                                    REPRODUKSI TUMBUHAN DAN HEWAN




                        Dengan mempelajari tentang reproduksi tumbuhan dan hewan Kalian diharapkan mampu
                        memahami proses reproduksi pada tumbuhan dan hewan, mampu membedakan proses

                        reproduksi pada tumbuhan atau hewan, dan mampu menalar proses reproduksi pada
                        tumbuhan dan hewan melalui pengamatan.


                        Peta Konsep



                                                                        Alami
                                               Reproduksi

                                               aseksual

                        Reproduksi                                      Buatan
                        tumbuhan




                                                                                                Angiospermae
                                                             Reproduksi
                                                                Seksual


                                                                                                Gymnospermae


                                                                             Pembelahan biner

                                                                             Pembelahan ganda
                                                    Aseksual                 Pertunasan
                                                                             Fragmentasi
                        Reproduksi                                           Partenogenesia

                        Hewan



                                                     Seksual                 Fertilisasi




                                                                                                 143
   151   152   153   154   155   156   157   158   159   160   161