Page 64 - Biologi SMK Semester 2
P. 64

4.Oomycota
                        Ciri-ciri Oomycota (Jamur air):

                        a.  Tubuh  berupa  benang  hifa  tidak  bersekat  melintang  di  dalamnya   berinti  banyak  ,
                        kebanyakan   hidupnya di akuatik dan terrestrial

                        b. Dinding sel dari selulose
                        c. Reproduksi aseksual membentuk zoospora berflagel untuk berenang.
                             Reproduksi seksual dengan membentuk gamet (oogami) setelah fertilisasi membentuk

                        zigot dan   tumbuh menjadi oospora.
                        Fase diploidnya panjang. Pembuahan seksual terjadi melalui bersatunya gamet jantan dan
                        betina menghasilkan oospora dengan fase diploid panjang

                         Contoh spesies dari Oomycota :
                        a) Sapralegria pamitic, Jamur yang hidup saprofit pada hewan-hewan yang mati di air/

                        kolam / aquarium
                        b) Phytophthora infestans, Jamur karat putih ada yang hidup saprofit dan ada yang hidup
                        parasit pada tanaman kentang

                        c)  Phytophthora   nicotianae,  Jamur  karat  putih  ada  yang  hidup  saprofit  dan  ada  yang
                        hidup parasit  pada tanaman tembakau
                        d) Phytophthora faberi, Jamur karat putih ada yang hidup saprofit dan ada yang hidup

                        parasit pada tanaman  karet
                        e) Phytophthora palmifora, Jamur karat putih ada yang hidup saprofit dan ada yang hidup
                        parasit   pada tanaman kelapa

                        f) Phytophthora citrophthora, Jamur karat putih ada yang hidup saprofit dan ada yang
                        hidup parasit pada tanaman pada tanaman jeruk

                        g) Phythium sp, Jamur karat putih ada yang hidup saprofit dan ada yang hidup parasit
                        pada tanaman menyebabkan busuknya  kecambah tembakau, kina, bayam,  kemiri, jahe,
                        dan nanas.



















                                                                                                 51
   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69