Page 23 - Pembiakan Tanaman Kelas X Semester 1
P. 23

Bahan  tanam  untuk  pembiakan  secara  generatif  adalah  biji  yang
                                disiapkan menjadi benih.


                                Pada  biji  monokotil,  morfologi  biji  terdiri  dari  kulit  biji  (seed  coat),

                                endosperm,  kotiledon,  dan  embrio.   Pada  biji  tanaman  Gymnospermae,
                                morfologi biji terdiri dari kulit biji (testa), mega gametofit, embrio yang

                                terdiri dari kotiledon dan calon akar, sedangkan untuk biji dikotiledon

                                terdiri dari kulit biji (testa) dan embrio (dua kotiledon, calon akar dan
                                calon daun pertama)


























                                               Gambar 2. Biji dikotil dan biji monokotil
                                                    (Sumber; blog-penerang.blogspot)



                             2)  Perkecambahan biji
                                Perkecambahan       benih    merupakan     proses    pertumbuhan       dan

                                perkembangan  embrio.  Hasil  perkecambahan  ini  adalah  munculnya

                                tumbuhan  kecil  dari  dalam  biji.  Proses  pertumbuhan  embrio  saat
                                perkecambahan  benih  adalah  plumula  tumbuh  dan  berkembang

                                menjadi  pucuk  dan  radikula  tumbuh  dan  berkembang  menjadi  akar.

                                Berdasarkan letak kotiledon pada saat perkecambahan dikenal dua tipe
                                perkecambahan yaitu hipogeal dan epigeal.




                                                                                                         10
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28