Page 77 - Buku Lengkap
P. 77

Interneuron/neuron penyambung  –  neuron yang berada di

                       dalam CNS – menggerakkan isyarat antar neuron.


                       Neuron  aferen  atau  neuron  sensorik,  merupakan  mengirim

                       impuls dari sistem perifer ke dalam CNS.

                       Neuron  eferen  atau    neuron  motorik  merupakan  sel  saraf

                       yang  membawa  sinyal  dari  CNS  ke  sel-sel  dalam  sistem

                       perifer (otot, kelenjar)


                       Neuron/Sel Saraf

                              Merupakan  satuan  dasar  sistem  saraf    yang

                       mempunyai ciri struktur tertentu yang membedakan dengan

                       sel tubuh lainnya . Pada bagian tengah neuron ada serabut

                       tipis  menjulur  :  Akson  melalui  serabut  inilah  neuron


                       melaksanakan  fungsinya  serabut/akson  :  menyampaikan

                       isyarat  ke  &  dari  otak,  serta  sumsum  tlg  belakang  ,  syarat

                       disampaikan  dari  neuron  ke  neuron  lain  disebelahnya

                       melalui sinapsis

                       Neuron sensorik/aferen


                       Input :  Dari organ sensorik ke otak dan sumsum tl belakang

                       Saraf  penglihatan , pendengaran, rasa, bau adalah kranial,

                       bukan spinal

                       Neuron motorik/eferen


                       Output : dari otak dan sumsum tulang belakang ke otot dan

                       kelenjar

                       Interneurons

                       Interneurons  membawa  informasi  antara  sel2  saraf,  hanya


                       ditemukan di otak dan sumsum belakang
               69 |Fisiologi 2
   72   73   74   75   76   77   78   79   80   81   82