Page 25 - LKS IPA MATERI ASAM DAN BASA SMP/MTs
P. 25

B. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat!

                    1.  Dalam  praktikum  diatas  terdapat  larutan  Asam  Cuka  dengan  rumus

                        kimia  CH3COOH  merupakan  asam  yang  terbentuk  dari  senyawa?

                        Jelaskan!



                    2.  Diketahui beberapa larutan dengan konsentrasi molar yang sama sebagai

                        berikut

                        1) Ca(OH)
                                    2
                        2) HCl

                        3) KOH

                        4) CH COOH
                               3
                        5) H SO
                             2
                                 4
                         Berdasarkan data tersebut, larutan basa terdapat pada nomor? Jelaskan!



                    3.  Seorang  siswa  ingin  mengetahui  sifat  asam  basa  suatu  senyawa

                        menggunakan  indikator  alami  kedalam  larutan  senyawa  tersebut

                        dilakukan percobaan identifikasi menggunakan beberapa indikator alami

                        dan hasil pengamatan yang didapatkan adalah sebagai berikut.

                        1. Larutan + kulit manggis = biru kehitaman

                        2. Larutan + bunga bugenvil = kuning

                        3. Larutan + daun pacar air = kuning

                        4. Larutan + bunga mawar merah = hijau


                        5. Larutan + kubis ungu = hijau kebirua
                        Kemungkinan larutan senyawa yang diuji tersebut adalah? Jelaskan!
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30