Page 24 - PPKN
P. 24

Apa yang dimaksud warga negara Indonesia?


           Apakah sama dengan penduduk?









      Yang menjadi warga

        negara Indonesia
        ialah orang-orang                                                                                        Penduduk ialah

     bangsa Indonesia asli                                                                                        warga negara

         dan orang-orang                                                                                          Indonesia dan
         bangsa lain yang                          Warga Negara                                                orang asing yang

         disahkan dengan                          Indonesia (WNI)                Penduduk                      bertempat tinggal

          undang-undang                                                          Indonesia                         di Indonesia.
           sebagai warga

                 negara                                                                                        # Pasal 26 ayat

     # Pasal 26 ayat (1)                                                                                       (2) UUD NRI
     UUD NRI Tahun 1945                                                                                        Tahun 1945
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29