Page 102 - MODUL DLE RISNA
P. 102
Elemen Pasif Rangkaian Listrik Arus Searah dan Rangkaian Peralihan
dalam tabung silinder kemudian kertas berporinya di-impregnasi dengan
suatu elektrolit (misalnya amonium pentaborat).
Dengan demikian tersusunlah kapasitor yang terdiri dari anoda pita
aluminium, lapisan alumina sebagai dielektrik, serta elektrolit dan pita
aluminium yang lain sebagai katoda. Dalam penggunaan anoda harus tetap
-1
berpotensial positif. Kapasitor ini dibuat dalam rentang nilai antara10
4
sampai 10 mF.
Gambar 3.10 Kapasitor Elektrolit
c. Kapasitor Keramik
Kapasitor keramik dibuat untuk penggunaan pada tegangan dan daya
rendah maupun tegangan dan daya tinggi. Untuk tegangan rendah kita
mengenal konstruksi piringan, konstruksi tabung, dan konstruksi multi layer.
Gambar 3.11 Kapasitor
89 Teknik Instalasi Tenaga Listrik | Kelas X