Page 97 - MODUL ELEKTRONIK 19 2022
P. 97

Gambar. 3.11: Kembang Pangkas (Bougainvillea Spinosa)


                Klasifiksi

                  Kingdom   : Plantae
                  Divisi      : Spermatophyta

                  Kelas       : Magnoliopsida
                  Ordo        : Caryophyllanae

                  Famili      : Nytaginaceae

                  Genus       : Bougainvillea.
                  Spesies     : Bougainvillea Spinosa,

                  Nama Lokal  : Kembang Pangkas


                Morfologi


                  1. Akar


                           Bunga  kertas  memiliki  akar  jenis  tunggang  dengan  bentuk  vertikal,  memiliki

                     serabut  dan cukup lebar. Akar pada bunga kertas  juga bisa menembus tanah dengan

                     memiliki kedalaman sekitar 50 hingga 80 cm.











                    90  E-Modul  Biologi Untuk Kelas X SMA :Tumbuhan Berbunga (Angiospermae)
   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101   102