Page 71 - E-Modul Fungi_Anggi Aprilia (1801061002)
P. 71
keadaan tidak menguntungkan dan yang
dapat berkembang menjadi individu baru.
Sporangium : Tempat terdapatnya spora.
Sporangiosfor : Hifa yang tumbuh menjulang yang
berfungsi mendukung sporangium.
Sporangiospora : Spora aseksual yang dihasilkan dalam
sporangium.
Stadia : Tahap-tahap pertumbuhan pada
organisme.
Stolon : Hifa yang menjalar di permukaan substrat.
U
Uniseluler : Terdiri dari banyak sel tunggal.
Z
Zat kitin : Polisakarida struktural yang digunakan
untuk menyusun eksoskleton dari artopda
59