Page 28 - E-Modul Bangun Datar Segiempat dan Segitiga
P. 28

Dengan menggunakan rumus luas daerah trapesium. Perhatikan contoh soal berikut !


                         Contoh :















                         Perhatikan gambar berikut !


                         Tentukan luas daerah trapesium tersebut !


                         Jawab :


                                ½    a   b    t


                                ½    20   12     15


                               ½ x 32 x 15


                         L = 16 x 15


                         L = 240 cm 2


                         Masalah 1

                         Tanah berbentuk trapesium sama kaki memiliki dua sisi yang sejajar panjangnya 8 m

                                                                                                    2
                         dan 20 m dengan keliling 48 m. Apabila harga tanah Rp 750.000,00 tiap m , berapa
                         harga seluruh tanah tersebut?



                   3.  Tugas

                      Aktivitas 1
                      Coba pikirkanlah masalah di bawah ini secara individu. Lengkapilah titik  – titik pada

                      persolan ini dan jawablah pertanyaanya.
                      Masalah 1

                                                      Pak  Budi  akan  membangun  sebuah  kamar  tidur

                                                      diatas tanahnya yang berbentuk persegi berukuran
                                                      7  meter.  Hari  ini  ia  berencana  membuat  pondasi

                                                      rumah,  dengan  terlebih  dahulu  memasang  tali
                                                      disekeliling  tanahnya  agar  jelas  batas-batasnya.

                                                      Pak  Budi  terdiam  sejenak,  sambil  berpikir  :
                                                      ‘’berapa panjang tali yang harus aku siapkan ya?’’

                                                      Bisakah  kamu  membantu  Pak  Budi  untuk

                      menjawab pertanyaannya ?
                       Masih ingatkah kalian dengan bangun  persegi?  Persegi  adalah  bangun  yang

                       keempat sisinya  . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

                    28                                                       MODUL SEGIEMPAT dan SEGITIGA
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33