Page 37 - BAHAN AJAR IPA BERBASIS TIK TERINTEGRASI MODEL LEARNING CYCLE 5E_Neat
P. 37
Bahan Ajar IPA Berbasis TIK Terintegrasi Model Learning Cycle 5E
Gambar 1.19. Sendi Putar
(Sumber: Dok. Kemendikbud)
e) Sendi Pelana
Sendi pelana adalah antar tulang yang
memungkinkan gerakan tulang ke
dua arah yang saling tegak lurus
seperti gerakan memutar atau
melengkung.Sendi pelana juga
memiliki dua poros. Contoh sendi
Gambar 1.20. Sendi Pelana
pelana adalah sendi pada ibu jari.
(Sumber: Dok. Kemendikbud)
INFORMASI PENDUKUNG
Pertemuan antara dua tulang diikat
oleh ligamen sehingga sendi tidak dapat
terlepas. Selain itu, ligamen juga berfungsi
agar sendi kita tidak dapat bergerak dengan
fleksibel. Ligamen adalah jaringan yang
berbentuk pita tersusun dari serabut-
serabut liat yang mengikat pada sendi.
Pada sendi diartrosis, bagian ujung
tulang dilapisi oleh kartilago . Fungsi
kartilago adalah menjaga agar tidak terjadi
benturan atau gesekan antara tulang yang
satu dengan tulang yang lainnya yang
Gambar 1.21. Komponen terdapat pada persendian. Di dalam sendi
Sendi Diartrosis
(Sumber: Bewakl et al. 2007) tersebut juga terdapat cairan sinovial. Cairan
sinovial berfungsi sebagai pelumas sendi.
estiapriliausman@gmail.com Program Studi Magister Pendidikan Fisika
22