Page 61 - E-Booklet Etnobotani Tumbuhan Obat
P. 61

Taksonomi

                                                                                    Kingdom : Plantae
                                                                                    Divisio     : Tracheophyta
                                                                                    Kelas      : Liliopsida
                                                                                    Ordo       : Asparagales
                                                                                    Famili            sparagaceae

                                                                                               :
                                                                                                A
                                                                                    Genus      : Dracaena
                                                                                    Spesies  : Dracaena
                                                                                                 angustifolia



                           Suji (Suji, Sunda)








                       Morfologi Tumbuhan                                    Bagian yang Digunakan
                                                                                    Sebagai Obat

           Tanaman  pohon  kecil  dengan  tinggi  dapat                                   Daun
           mencapai  6  m  lebih  dan  bercabang  banyak.
           Daun  berbentuk  pita,  bagian  dasar  pelepah
           menyempit,  dan  ujung  daunnya  meruncing.                                 Manfaat
           Bunga  berbentuk  malai,    bercabang,  dan
           berwarna  putih  atau  kekuningan.  Buah                         Mengobati panas dalam, maag,
           berbentuk bulat dengan tiga cuping, berwana                      penyakit beri-beri, dan kencing
           jingga terang, dan didalamnya berisi 1-3 biji.                                nanah






                                               Cara Penggunaan



           Panas  dalam  dan  maag:  daun  suji  secukupnya  ditumbuk  lalu  tambahkan  1  gelas  air
           matang. Disaring dan diminum airnya. Beri-beri, dan kencing nanah: daun suji direbus
           dengan air secukupnya. Dinginkan lalu saring. Minum airnya sehari dua kali sebanyak
           satu  gelas  untuk  mengobati  penyakit  beri-beri  dan  setengah  gelas  untuk  mengobati
           kencing nanah.














                                                                                                           52
   56   57   58   59   60   61   62   63   64   65   66