Page 9 - SOP Praktikum Daring - "UJ Sobatku"
P. 9
8
13) Apabila transaksi melibatkan akun Kas, maka user HARUS mengisi kolom
Arus Kas untuk mengklasifikasi apakah kas tersebut termasuk kegiatan
Operasi, Investasi, atau Pendanaan.
14) Langkah selanjutnya adalah mengisi nominal transaksi di kolom Debet dan
Kredit. Seperti halnya di Jurnal, user HANYA perlu mengisi kolom Debet
dan Kredit dengan angka, tanpa perlu menambahkan “Rp”, tanda “.”, dan
sebagainya karena sistem akan secara otomatis akan mengkonversi
menjadi Rupiah.
Kursus Online – Praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa