Page 43 - Kelas XI. Persebaran Flora dan Fauna di Muka Bumi
P. 43
Bioma Gurun
Ciri-cirinya :
1. Ciri Iklim :
- Beriklim Arid/kering
- Ch sangat rendah, penguapan sangat tinggi, suhu sangat
tinggi, Amplitudo suhu harian sangat tinggi
- Disebut juga bioma padang pasir
2. Ciri Vegetasi :
- Tumbuhan xerophyta, terdapat oase
- Contoh tumbuhannya al : kurma, kaktus, semak rumput
dan belukar di sekitar oase
3. Wilayah persebaran al :
- Gurun sahara di Afrika bagian utara, gurun gobi di asia
tengah, gurun kalahari di Afrika selatan, gurun Nafud dan
rub alkholi di semenanjung arab