Page 5 - BAHAN AJAR TEMA 5 WIRAUSAHA SUBTEMA KERJA KERAS BERBUAH KESUKSESAN PEMBELAJARAN 3
P. 5
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan membaca petunjuk dan isi teks melalui media
presentasi pembelajaran interaktif dan e-book, siswa
dapat Menganalisis komponen, tujuan, dan manfaat
teks formulir dalam kehidupan sehari-hari dengan
benar.
2. Dengan membaca petunjuk dan isi teks melalui media
presentasi pembelajaran interaktif dan e-book, siswa
dapat Membuat teks pendaftaran keanggotaan klub
atau organisasi sesuai petunjuk dengan tepat.
3. Dengan mengamati video melalui media presentasi
pembelajaran interaktif dan e-book tentang magnet,
siswa dapat Menganalisis bentuk magnet dan sifat-
sifat magnet dengan benar.
4. Dengan mengamati video melalui media presentasi
pembelajaran interaktif tentang magnet, siswa dapat
Merancang percobaan tentang sifat-sifat magnet.
dengan kreatif.