Page 89 - MANUAL OP BENDUNG KLEPEK
P. 89

MANUAL OPERASI DAN PEMELIHARAAN
                                                                   Bendung Klepek D.I. PACAL Di Kabupaten Bojonegoro


                                ▪  Kepala Balai PSDA Kabupaten Bojonegoro
                                ▪  Staf Balai PSDA Kabupaten Bojonegoro
                                ▪  Pengamat/ Juru Pengairan
                                ▪  Staf P3A/Gabungan P3A

                         5.  Lain-lain Pengeluaran (07)
                            a.  Biaya listrik, air minum, telepon dll.
                            b.  Biaya operasi peralatan kantor
                            c.  Biaya O&P kendaraan
                            d.  Biaya cetak Blanko O&P
                            e.  Biaya foto copy
                            f.  Biaya rapat dan konsumsi rutin
                            g.  Kegiatan pembinaan P3A dan latihan
                            h.  Biaya pemeliharaan O&P, pemetaan, pembuatan buku manual O&P
                            i.  Biaya pengobatan

                            j.  Biaya O&P komputer
                         Mengingat  peran  serta  petani/HIPPA  semakin  ditingkatkan  seiring  dengan
                         pembaharuan  kebijaksanaan  pengelolaan  irigasi  (melalui  KSP),  maka  pendanaan

                         untuk  anggaran  operasi  sedapat  mungkin  melalui  kemitraan  antara  P3A  (dengan
                         dana IPAIR-nya) dan Pemerintah (APBN, APBD I dan APBD II).
                         Pada Tabel 6.1. dapat diperiksa Blanko Usulan Anggaran Operasi, dimana Blanko
                         ini nantinya akan diisi oleh petugas pengairan Balai PSDA Kabupaten Bojonegoro,
                         sesuai  dengan  perkiraan  anggaran  kebutuhan  operasi  untuk  Jaringan  Irigasi  DI.
                         Pacal.


                       6.2.Rencana Anggaran Biaya Pemeliharaan

                        Dalam  rangka  meningkatkan  pelayanan  air  irigasi  kepada  petani/P3A,  serta  untuk
                        memperpanjang usia jaringan irigasi, maka perlu adanya rencana pemeliharaan yang
                        akan  dilaksanakan  oleh  petani/P3A  sendiri,  dimana  dana  pemeliharaan  yang  akan
                        digunakan juga diharapkan sebagian berasal dari kontribusi petani.

                        Pemeliharaan jaringan irigasi yang akan dilaksanakan meliputi :
                        ▪  Perawatan  rutin,  yaitu  pemeliharaan  yang  dilaksanakan  secara  terjadwal  pada
                           bangunan yang ditangani, biasanya merupakan perawatan ringan.

                        ▪  Pemeliharaan berkala, yaitu pemeliharaan yang dilaksanakan dalam jangka waktu
                           tertentu, dimana bangunan yang ditangani sudah mencapai batas usia pakai.
                        ▪  Perbaikan  darurat,  yaitu  pemeliharaan/pekerjaan  yang  dilaksanakan  pada  waktu
                           yang  tidak  dapat  ditentukan  (bersifat  mendadak)  atau  kerusakan  akibat  bencana
                           alam.

                        Perkiraan anggaran kebutuhan pemeliharaan untuk Jaringan Irigasi DI. Glapan adalah
                        sebagai berikut :



                                                                                                      82
   84   85   86   87   88   89   90   91   92   93   94