Page 192 - E-MODUL IPA BERBASIS ISU-ISU SOSIAL SAINS (Komang Edi Suastrawan)
P. 192

Latihan Mandiri


                    Untuk mengetahui apakah kamu telah menguasai materi pelajaran pada bab

                    pemanasan global ini, kerjakan latihan mandiri yang disediakan berikut.

                    1. Efek  rumah  kaca  merupakan  isu  yang  sangat  fenomenal  dewasa  ini.
                       Banyak  kalangan  berpendapat  bahwa  efek  rumah  kaca  merupakan

                       fenomena yang benar  terjadi, namun ada juga yang menganggap hanya

                       sebuah  isu  yang  sengaja  di  buat  dengan  maksud  tertentu.  Dikalangan

                       siswa efek rumah kaca disebut sebagai efek karena adanya rumah kaca

                       dan  gedung  pencakar  langit  yang  terbuat  dari  kaca.  Berdasarkan
                       fenomena tersebut apakah sebenarnya efek rumah kaca tersebut?

                       A. Efek yang ditimbulkan dari adanya gedung-gedung kaca

                       B. Efek yang terjadi akibat adanya produksi bahan kaca

                       C. Efek yang ditimbulkan dari terperangkapnya panas oleh gas rumah kaca

                       D. Efek yang ditimbulkan dari pemanasan global

                    2. Perhatikan gambar berikut














                       Berdasarkan gambar di atas, kesimpulan yang paling tepat terkait proses
                       terjadinya efek rumah kaca adalah….

                       A.  Efek rumah kaca terjadi akibat adanya penumpukan gas rumah kaca di

                          atmosfer
                       B.  Efek rumah kaca terjadi akibat panas matahari yang terlalu panas

                       C. Proses  terjadinya  efek  rumah  kaca  tidak  dipengaruhi  oleh  jumlah  gas

                          rumah kaca di atmosfer
                       D. Efek  rumah  kaca  tidak  memiliki  manfaat  bagi  kehidupan  di  bumi

                          melainkan membawa dampak buruk



                                                                                                180



                      Pemanasan Global Kelas VII Semester II
   187   188   189   190   191   192   193   194   195   196   197