Page 33 - tmp
P. 33

BAB 4

                                                FLUIDA DINAMIS


                   Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

                         Kompetensi Dasar                                   Indikator

                3.4  Menerapkan prinsip fluida             Menjelaskan persamaan kontinuitas
                     dinamik dalam teknologi                melalui berbagai sumber
                                                           Menjelaskan kaitan antara kecepatan
                                                            aliran dengan luas penampang,
                                                           Menjelaskan hubungan antara
                                                            kecepatan aliran dengan tekanan fluida
                                                           Menerapkan penyelesaian masalah
                                                            terkait penerapan azas kontinuitas dan
                                                            azas Bernoulli

                4.4  Membuat dan menguji proyek            Membuat ilustrasi tiruan aplikasi Azas
                     sederhana yang menerapkan              Bernoulli (alat venturi, kebocoran air,
                     prinsip dinamika fluida                atau sayap pesawat) secara
                                                            berkelompok
                                                           Mempresentasikan laporan hasil
                                                            produk tiruan aplikasi azas Bernoulli



                     Sifat-sifat fluida dinamis

                         Tidak kompresibel, jika diberi tekanan maka volumenya tidak berubah

                         Tidak mengalami gesekan, Pada saat mengalir, gesekan fluida degan

                          dinding dapat diabaikan.

                         alirannya stasioner, tiap paket fluida memiliki arah aliran tertentu dan

                          tidak terjadi turbulensi (pusaran-pusaran).

                         alirannya tunak (steady), aliran fluida memiliki kecepatan yang

                          konstan terhadap waktu.
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38