Page 20 - FLIPBOOK HANDS-MINDS ON ACTIVITY MATERI GENETIKA SMA
P. 20

Perhatikan Gambar 4. dan Gambar 7., dari gambar yang Kalian

                           amati  buatlah  tabel  perbedaan  antara  DNA  (Deoxyribonucleic  acid)


                           dan RNA (Ribonucleic acid) ! (Analisis)
                                                                                      Klik Disini










                    Segala aktivitas sel diatur oleh nukleus. Di dalam nukleus terdapat kromosom

             (chroma = warna, dan soma = badan), yaitu benang-benang menebal yang berbentuk

             panjang atau pendek dan lurus atau bengkok. Kromosom memiliki struktur yang terdiri

             dari  asam  nukleat  dan  protein.  Pada  saat  sel  tidak  membelah,  kromosom  berupa

             benang-benang halus yang dapat menyerap warna disebut kromatin (chroma = warna,

             dan tin = benang). Ketika sel akan membelah (fase metafase), kromosom tampak jelas

             sehingga dapat dilihat dengan mikroskop.


















             Gambar 8. Perbandingan dari (a) benang kromatin dari nukleus interfase dengan, (b) kromosom
             metafase yang berasal dari kromatin selama mitosis, (c) kromosom mitosis, menunjukkan gumpalan
             kromatin.
                                                                                     (Sumber : Klug et.al, 2017)









           9
                 Flipbook Hands-Minds On Activity Materi Genetika | Biologi SMA
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25