Page 32 - FLIPBOOK HANDS-MINDS ON ACTIVITY MATERI GENETIKA SMA
P. 32
Apa saja hal-hal menarik yang Kalian temukan dari materi Genetika.
Pembelajaran apa yang dapat Kalian ambil? Bagaimana hubungan
antara gen, DNA, dan kromosom? (Inferensi)
Klik Disini
1. Perhatikan gambar di bawah ini!
a. Berdasarkan gambar
1
di atas, sebut dan
2 jelaskan struktur
kromosom
berdasarkan nomor !
1.
4 3
2.
3.
4.
5.
5
b. Tentukan pernyataan yang benar !
- Gen merupakan materi genetik yang dimiliki oleh setiap organisme.
- Semua DNA merupakan gen.
- Gen merupakan bagian dari DNA dan terdapat pada kromosom.
- Kromosom dibentuk dari DNA yang berikatan dengan beberapa protein
histon.
- Gen sama dengan kromosom.
21
Flipbook Hands-Minds On Activity Materi Genetika | Biologi SMA