Page 46 - BAHAN AJAR GELOMBANG BUNYI KELAS XI
P. 46

Bahan Ajar Elektronik
                                                                                                                                                                           Fisika Kelas XI Semester 2

                              c) Amati bagaimana bentuk gelombang bunyi yang dihasilkan
                              d) Tuliskan hasil percobaan kegiatan 3 ke dalam tabel 3.        Literasi Data
                              Tabel  3.  Pengaruh  gelombang  suara  dan  sudut  dengan  frekuensi  500  Hz  dan

                              dengan sudut 0, 45, dan 90 derajat

                                 No.       Frekuensi       Amplitudo        Sudut                  Hasil
                                                                            Tembok (θ)         Pengamatan

                                  1         500 Hz           Maks           1. 0
                                                                            2. 45
                                                                            3. 90
                                  2         500 Hz           Min            1. 0
                                                                            2. 45
                                                                            3. 90

                           4)  Kegiatan 4
                              Pengaruh udara terhadap gelombang gelombang bunyi


                              a) Tetap berada pada simulasi “gelombang suara” untuk melakukan percobaan (d)
                                 kilik  tab  menu  ‘Dengarkan  Menggunakan  Memvariasikan  Tekanan  Udara”

                                 seperti pada gambar dibawah ini






























                              b) Atur  tekanan  udara  pada  tekanan  1  atm  dan  amati  gelombang  bunyi  yang

                                 dihasilkan

                              c) Sekarang keluarkan udara dari box.





                                                                 41
                                                                         Fisika SMA/MA Kelas XI
   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51