Page 105 - BUKU POTENSI PAPUA BARAT
P. 105

PRASARANA PENDUKUNG
 4. Potensi Peternakan
           1.  Jalan di Kabupaten Sorong terdiri dari jalan negara, yang panjangnya 181 km, jalan propinsi,
 Produksi sektor peternakan mencakup   yang panjangnya 48 km dan jalan kabupaten yang panjangnya 1.269 km.
 berbagai jenis ternak besar, ternak kecil,
 unggas dan hasilnya, seperti sapi, babi,   2.  Bandara Udara Domine Eduard Osok
 rusa,  kambing, ayam, itik dan telur. Ternak
 sapi secara keseluruhan sebanyak 11.862   3.  Pelabuhan laut Kota Sorong dan Pelabuhan Peti Kemas
 ekor.  Ternak kambing sebanyak sebanyak
 716 ekor. Ternak Babi sebanyak 1.122 ekor.
 Populasi  ternak  unggas  di  kabupaten
 Sorong berupa ayam buras sebanyak 53.836
 ekor. Ayam ras pedaging dan ayam ras
 petelur masing-masing sebanyak 115.000
 ekor dan 27.000 ekor. Sedang  Ternak itik/
 entok sebanyak 1.167 ekor.

 6. Potensi Pertambangan

 •   Lempung
 Bahan galian lempung di Kabupaten
 Sorong sebarannya sangat luas terdapat
 pada  Formasi  Steenkool,  terdapat  di
 sebelah selatan  Teminabuan menerus
 sampai sebelah selatan Aitinyu.
 •   Batugamping
 Batugamping di daerah uji petik ini
 ditemukan pada beberapa stasiun
 pengamatan, berdasarkan peta geologi
 di daerah penyelidikan batugamping ini
 termasuk batugamping Formasi Sekau
 dan Batugamping Kais.
 •   Fosfat
 Fosfat di Kampung Soroan, tepatnya
 sebelah baratlaut Bukit Renhahat
 diambil dari test pit pada kedalaman
 4,15 meter.



 5. Potensi Perikanan

 Produksi perikanan yang terbesar adalah
 produksi ikan  Teri dengan total 6.477
 ton, ikan Cakalang / Tuna sebanyak 4.172
 ton dan ikan  Tenggiri sebanyak 619 ton.
 Produksi ikan Lencam / Bobara dengan
 total 432 ton, ikan Merah sebanyak 425 ton
 dan  ikan  Gulamah  sebanyak  300  ton  dan
 Udang sebanyak 242 ton.



 104 Potensi dan Peluang Investasi Provinsi Papua Barat                                        105
   100   101   102   103   104   105   106   107   108   109   110