Page 43 - Modul . . . . . . (Mapel) Kelas . . . KD . . .
P. 43

Modul  . . . . . . (Mapel) Kelas . . . KD  . . .







                                                           Rona
                                       Asosiasi                                Warna






                               Bayanga
                                  n
                                                                                     Bentuk
                                                         Unsur Unsur
                                                          Interpretasi
                                                             Citra

                               Situs


                                                                                      Ukuran



                                  Ukuran


                                                      Pola               Tekstur










                    Gambar: Bagan  Unsur Interpretasi Citra



                    1) Rona
                    Rona, adalah tingkat kecerahan/kegelapan suatu objek yang terdapat pada
                    citra. Air laut memantulakn rona gelap sedangkan pasir memantukan rona
                    terang
                    2) Warna
                    Warna, adalah wujud tampak mata dengan menggunakan spektrum sempit,
                    lebih sempit dari spektrum tampak. Misalnya warna cokelat kekuningan pada
                    air menandakan air tersebut keruh.
                    3) Bentuk
                    Bentuk, merupakan variabel kualitatif yang mencerminkan konfigurasi atau
                    kerangka objek. Bentuk merupakan atribut yang jelas dan khas sehingga
                    banyak objek-objek di permukaan bumi dapat langsung dikenali pada saat
                    interpretasi citra melalui unsur bentuk saja.
                    4) Ukuran
                    Ukuran, adalah atribut objek yang meliputi jarak, luas, volume, ketinggian
                    tempat dan kemiringan lereng. Ukuran merupakan faktor pengenal yang dapat
                    digunakan untuk membedakan objek-objek sejenis yang terdapat pada foto



                    @2020, SMAN 7 Bekasi
   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48