Page 65 - E-modul Ekosistem kelas VII
P. 65
C. PENDAHULUAN
Setiap organisme dalam suatu ekosistem melakukan in-
teraksi dengan organisme lainnya. Interaksi ini bisa saling
menguntungkan, salah satu dirugikan, atau hubungan in-
teraksi lainnya. Setiap organisme tersebut tidak bisa hidup
sendiri dan bergantung pada organisme lain dan ling-
kungannya. Sebelum masuk ke materi, perhatikan video
berikut ini :
https://youtu.be/nsGUZzcwIAE
Ayo berpikir
Hutan merupakan habitat dari berbagai organ-
isme di dunia ini. Setelah melihat dan menyimak
video diatas diskusikan dengan teman dan ana-
lisislah apa yang terjadi kemudian ceritakanlah
kembali di depan kelas?!
58