Page 187 - MODUL 3
P. 187
D. LATIHAN
Untuk mengukur pencapaian kompetensi hasil belajar Ananda,
silahkan kerjakan soal latihan di bawah ini!
Pertanyaan:
1. Mengapa Ananda harus mentaati peraturan-peraturan di
lingkungan Ananda?
2. Apa akibatnya apabila peraturan di lingkungan Ananda ti-
dak ditaati?
3. Bagaimana Ananda mewujudkan ketaatan terhadap pera-
turan di lingkungan keluarga Ananda?
Kirimkan lembar jawaban kepada Bapak/Ibu guru dengan da-
tang ke sekolah atau melalui media handphone atau e-mail atau
web sekolah, pilih yang paling memungkinkan.
E. RANGKUMAN
Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
memiliki arti yang sangat penting dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara Indonesia. Dengan adanya Undang-Undang Dasar, hak-
hak asasi manusia menjadi terjamin, kesejahteraan dan kemak-
muran di masyarakat terealisasi, perlindungan terhadap segenap
warga negara terkendali, supremasi keadilan berjalan, menjaga
norma-norma khas masyarakat agar tetap terpelihara, jalannya
pemerintahan menjadi terkendali, serta dengan Undang-Undang
174 MODUL PEMBELAJARAN JARAK JAUH PADA MASA PANDEMI COVID-19 UNTUK JENJANG SMP