Page 12 - E-Module
P. 12
Seberapa Berat Makanan ini?
Carilah kemasan makanan yang ada di
lingkungan sekolah. Kemudian, amati
pada kemasan tersebut angka yang
diberi akhiran g, seperti pada contoh
gambargambar berikut.
Setelah menemukan kemasan makanan berikut angkanya, laporkan kepada guru. Guru
akan menuliskan di papan tulis nama kemasan makanan berikut massanya.