Page 192 - 2 NEW2 Draf Buku Panduan Akademik 2022-2023.cdr
P. 192

7)   Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang
                     berada  di  bawah  tanggungjawabnya  dan  mampu  mengelola
                     pembelajaran secara mandiri
                 8)   Mampu  memanfaatkan  teknologi  informasi  komunikasi  untuk
                     pengembangan keilmuan dan kemampuan kerja
                 9)    Mampu  memelihara  dan  mengembangkan  jaringan  kerja  dengan
                     pembimbing,  kolega  dan  sejawat  baik  di  dalam  maupun  di  luar
                     lembaganya

               Keterampilan Khusus
                  1)  Mampu menganalisis dan mengaplikasikan  teori ekonomi Islam, dan
                      Bisnis Islam   untuk menganalisis permasalahan ekonomi dan bisnis
                      Islam
                  2)  Mampu  menerapkan  prinsip-prinsip  manajemen  zakat,  infak,
                      sedekah,  dan  wakaf  (ziswaf)  untuk  pemberdayaan  ekonomi
                      masyarakat
                  3)  Mampu  menganalisis  dan  mengkaji  informasi  keuangan  lembaga
                      keuangan  syariah  sesuai  dengan  prinsip    syariah  dan  standar  tata
                      kelola yang ditentukan oleh regulator
                  4)  Mampu membuat desain bisnis syariah untuk pemberdayaan ekonomi
                      masyarakat
                  5)  Mampu memanfaatkan teknologi informasi untuk membantu proses
                      pengambilan keputusan di bidang ekonomi dan keuangan syariah
                  6)  Mampu  mengaplikasikan  metodologi  penelitian  dalam  bidang
                      ekonomi, keuangan, dan bisnis Islam
                  7)  Memiliki Keterampilan entreprenership berwawasan ke-Indonesia-an
                      dan yang sesuai dengan nilai-nilai faham Ahlusuunah wal Jama'ah an-
                      Nahdliyah.
                  8)  Memiliki  keterampilan  bisnis  kreatif-inovatif  berwawasan  ke-
                      Indonesia-an dan yang sesuai dengan nilai-nilai faham Ahlusuunah wal
                      Jama'ah an-Nahdliyah.
   187   188   189   190   191   192   193   194   195   196   197