Page 14 - Desain produk PRILLY revisi media_Neat
P. 14

e.  Lakukan langkah-langkah berikut sebelum mengerjakan soal.


                  1. Mulailah dengan
                  memperhatikan isi soal secara
                  umum meliputi teks bacaan                  2. Bacalah terlebih
                  yang ada, misalnya teks,                   dulu pertanyaan yang
                  gambar skema, grafik, dan                  diberikan.
                  lain lain.





                   3. Bacalah teks dan amatilah              4. Berilah tanda atau
                   foto, gambar, skema, dan                  catat informasi-informasi
                   grafik yang lain sambil                   yang berkaitan dengan
                                                             pertanyaan secara
                   mengumpulkan informasi                    sistematis.
                   yang sesuai dengan
                   pertanyaan yang diberikan.


                                                              5. Berilah jawaban dan

                                                              cara menjawab sesuai
                                                              dengan perintah pada
                                                              soal.



                       f. Cara berpikir yang digunakan untuk menjawab pertanyaan dalam soal


                         literasi membaca berbeda-beda.


                   1. Ada soal yang bisa dijawab
                   dengan menggunakan informasi yang

                   tertulis dalam teks bacaan.

                                         2. Ada soal yang harus dijawab dengan

                                            menghubungkan informasi-informasi
                                            yang tidak tertulis langsung di dalam
                                            teks bacaan.


                                                               3. Ada soal yang harus dijawab
                                                                  dengan memberi respons
                                                               berkaitan dengan informasi yang

                                                                   terdapat dalam bacaan.

     6            Fokus AKM Literasi Informasi dan Fiksi
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19