Page 44 - BAHAN AJAR FISIKA BERBASIS TIK TERINTEGRASI PENDIDIKAN STEM
P. 44
Bahan Ajar Berbasis TIK Fisika Kelas XI Semester 2
2) Buka aplikasi Virtual Lab Phet Simulation atau klik link yang diberikan diatas
3) Lakukan percobaan dengan sudut antara papan dan lantai menjadi 0 derajat
4) Variasikanlah gaya dari 400 N, 500 N, 600 N, 700 N, sampai 800 N
5) Amati gaya yang bekerja pada benda tersebut, tuliskan pada Tabel 2
6) Setelah selesai mengamati gaya yangg bekerja tekan tombol atur ulang
7) Tetapkan kembali sudut antara papan dengan lantai menjadi 0 derajat
8) Selanjutnya variasikan kembali gaya dari 400 N, 500 N, 600 N, 700 N, sampai 800N
9) Letakkan posisi objek pada posisi angka 0
10) Lalu jalankan objek
11) Catatlah hasil pengamatan pada Tabel 3
Tabel 2. Mengetahui besaran-besaran yang mempengaruhi usaha
No F (N) Gambarkan gaya yang bekerja pada benda
1
2
3
4
5
Tabel 3. Menganalisis besarnya usaha pada benda
No F (N) Perpindahan (m) W (J)
1
2
3
4
5
Literasi Data
41 Fisika SMA/MA Kelas X