Page 51 - TEMA 9
P. 51
Usaha Perseorangan Usaha Kelompok
• Pemilik dapat mengembangkan • Modal lebih banyak karena
usahanya sesuai dengan berasal dari beberapa orang.
keinginannya. • Risiko dan kerugian usaha
Kelebihan • Keuntungan yang diperoleh ditanggung bersama.
dapat dinikmati sendiri. • Ide dan kemampuan usaha lebih
• Pengambilan keputusan dapat banyak.
dilakukan dengan cepat.
• Modal dan kemampuan terbatas. • Pengambilan keputusan harus
• Kreativitas usaha terbatas. sesuai dengan kesepakatan
• Risiko dan kerugian usaha bersama.
ditanggung sendiri. • Keuntungan dibagi dengan
Kekurangan pemilik modal lainnya.
• Kelangsungan usaha tidak
menentu karena rawan
perbedaan pendapat
antarpemilik modal.
Bengkel kecil, pemangkas rambut, CV, Firma, PT, dan Koperasi
rumah makan, toko kelontong, dan
Contoh
pedagang asongan.