Page 58 - TEMA 1
P. 58
Pembelajaran 5: T1 St3
P5
Muatan
Kelainan Otot pada Manusia IPA
KD 3.1 dan 4.1
Hipertrofi • pembesaran otot akibat bekerja terus-
menerus secara berlebihan.
Atrofi • kelainan berupa otot yang mengecil, lemah,
dan menurunnya fungsi otot.
Stiff • sakit pada otot leher yang diakibatkan
karena cidera otot, infeksi meningitis, atau
(kaku leher) gerakan tiba-tiba.
Tetanus • kejang atau kaku otot yang disebabkan oleh
infeksi bakteri Clostridium tetani.